Pertama, dengan melindunginya. Kedua, dengan mengembangkannya. Dan ketiga, dengan memanfaatkannya. Perlindungan adalah upaya untuk mencegah dan menanggulangi cagar budaya dari kerusakan, kehancuran, atau kemusnahannya, dengan cara penyelamatan, pengamanan, pewilayahan...
Video dari vlog berikut merupakan karya dari Kids Vlog yang menjadi salah satu peserta dalam kegiatan Lomba Vlog yang dilaksanakan BPCB Jambi. Berkerja sama dengan GENPI Bengkulu dalam pelaksanaan event ini, BPCB Jambi berupaya melibatkan komunitas dan generasi muda...
Video Vlog Cagar Budaya Bengkulu Video dari vlog berikut merupakan karya dari Sandra hidayat yang menjadi salah satu peserta dalam kegiatan Lomba Vlog yang dilaksanakan BPCB Jambi. Berkerja sama dengan GENPI Bengkulu dalam pelaksanaan event ini, BPCB Jambi berupaya...
Ogan Komering Ulu sesekali bukanlah wilayah yang tertutup. Ciri budaya luar yang terlihat pada benda-benda cagar budaya OKU mencerminkan keterbukaan wilayah ini, dan juga masyarakatnya. Kenda berada di daerah pedalaman, di masa-masa awal perkembangan kebudayaannya,...
Ogan Komering Ulu (OKU) bukan sekadar bentang wilayah saja. OKU juga sebuah bentang budaya. Ruang bagi penghuninya dalam beradaptasi dengan alam dan lingkungannya. Ruang bagi mereka dalam mengembangkan kebudayaan dan peradabannya. Tempat mereka menerima...