Kepedulian Lingkungan: Alam Lestari Selaras Bersama

Alam Lestari Selaras Bersama Kebakaran hutan dan lahan gambut di Indonesia terus terjadi selama 18 tahun belakangan ini. Bencana tersebut sudah dicap dunia internasional sebagai krisis lingkungan hidup terbesar yang pernah dialami umat manusia. Asap yang dihasilkan...
Toleransi : Beda Agama, Rukun Berdampingan

Toleransi : Beda Agama, Rukun Berdampingan

Beda Agama, Rukun Berdampingan Meski ajaran yang berkembang adalah Buddha Mahayana, bukan berarti tak ada pemeluk agama lain di wilayah Sriwijaya. Di pusat kerajaan sendiri ada bukti kehadiran masyarakat penganut Hindu dengan ditemukannya arca Ganesha dan Siwa...
Kearifan Sriwijaya: Untuk Dimaknai dan Disikapi

Kearifan Sriwijaya: Untuk Dimaknai dan Disikapi

Untuk Dimaknai dan Disikapi Penelusuran kisah Sriwijaya seperti menapaki jalan yang tiada berujung. Kita tidak pernah tahu kapan akan berakhir. Atau memang, tak akan pernah berakhir. Kisah yang diperoleh pun baru berupa susunan kecil keping puzzle dari keutuhan gambar...
Sriwijaya dan Nalanda: Hubungan Damai Dijembatani Agama

Sriwijaya dan Nalanda: Hubungan Damai Dijembatani Agama

Hubungan Damai Dijembatani Agama Sriwijaya bukan cuma dikenal sebagai kerajaan besar saja. Nama Sriwijaya juga sering disebut-sebut dalam berita asing sebagai pusat peradaban dan pengetahuan Buddhis. Bhiksu terkenal Tiongkok, I-tsing, pernah mengatakan, di Sriwijaya...