Revitalisasi Museum Adityawarman, yang berada di komplek Lapangan Tugu, di Jalan Diponegoro No. 10 Padang, selesai tahun ini. Fokus kegiatan revitalisasi adalah pada storage museum. Museum yang diresmikan 16 Maret 1977 oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Prof. Dr. Syarif Thayeb,...
Jakarta --- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan meluncurkan Buku Museum Tematik di Indonesia,  akhir tahun ini. ''Tahun ini kami akan menerbitkan beberapa buku edisi lux, salahsatunya Buku Museum Tematik di Indonesia,'' kata Direktur Pelestarian Cagar Budaya dan Permuseuman, Harry...
Kaleidoskop Presiden Republik Indonesia-Museum Kepresidenan "Balai Kirti" Persoalan Irian Barat tidak bisa dilepaskan dengan pergolakan politik dalam negeri. Penyelesaian pasca KMB berbuntut panjang dengan upaya kembalinya Irian Barat kepangkuan RI yang tertunda-tunda. Apalagi resolusi Dewan Keamanan PBB tidak berhasil mendesak RI-Belanda...
Dalam merancang desain komunikasi visual terdapat berbagai masalah yang kompleks antara desainer, benda koleksi dan komunikan. Satu sama lain saling berhubungan dan mempengaruhi dalam pengambilan keputusan untuk menghasilkan desain yang menarik, efektif dan fungsional. Untuk itu diperlukan beberapa pedoman...
Kaleidoskop Presiden Republik Indonesia-Museum Kepresidenan "Balai Kirti" Sesuai dengan konstitusi UUD 1945, Sukarno adalah Presiden (kepala negara) dan juga Perdana Menteri (kepala pemerintahan). Pada 6 Juli 1959 Perdana Menteri Djuanda mengembalikan mandatnya, dan Presiden menyusun kabinetnya. Kabinet pada 1959 ini dinamakan...
Dipantau langsung oleh Dirjenbud Museum Subak di Gianyar, Bali, dipantau langsung oleh Direktur Jenderal Kebudayaan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Kacung Marijan. Dalam kesempatan ini Kacung Marijan didampingi Kepala Subdirektorat Program, Evaluasi, dan Dokumentasi, Direktorat Pelestarian Cagar Budaya dan Permuseuman (Dit....
Berawal dari Balai Penyelematan Museum yang awalnya Balai Penyelamatan ini berada di Jalan Soekarno-Hatta No. 210, Malang. Balai Penyelamatan ini dahulu berfungsi untuk menyimpan dan merawat benda-benda koleksi yang mengandung nilai sejarah dan budaya. Terutama yang berhubungan dengan pertumbuhan kota...
Dari Kantor Pabean Hindia Belanda menjadi Museum Soenda Ketjil Bangunan bekas Kantor Pabean Hindia Belanda itu kini bereinkarnasi menjadi Museum Soenda Ketjil. Tata pamer sederhana namun menarik memberikan informasi tentang perkembangan Kota Singaraja. Suatu daerah di pesisir utara Bali yang...
Fungsi dasar museum adalah melakukan penelitian, konservasi atau pelestarian dan komunikasi sebagai aspek mediasi dengan masyarakat. Komunikasi mencakup kegiatan penyebaran hasil peneitian berupa pengetahuan. Misalnya melalui pameran, events, roadshow, dan publikasi. Berkaitan dengan aspek komunikasi, akan tampak jelas sebagaimana...
Kaleidoskop Presiden Republik Indonesia-Museum Kepresidenan "Balai Kirti" Pada  22 April 1959 diadakan sidang lengkap Konstituante di Bandung. Dalam pertemuan itu Sukarno menyampaikan buah pikirannya tentang kembali ke UUD 1945. Dalam pidato selama dua setengah jam itu ia mengkritik cara kerja Konstituante...