Bioskop Keliling Meriahkan BBGRM Provinsi Jambi

Bioskop Keliling Meriahkan BBGRM Provinsi Jambi

Bioskop Keliling, Balai Pelestarian Cagar Budaya Jambi (BPCB Jambi) meriahkan acara nonton bersama film Penghianatan G 30 S/PKI di Desa Muara Jambi, Kabupaten Muaro Jambi. Kegiatan nonton bersama ini dilaksanakan pada tanggal 21 Oktober 2017, di Pelataran parkir...
Masa Klasik di Jambi

Masa Klasik di Jambi

Berita pertama tentang Jambi datang dari kitab sejarah Dinasti Tang (618-906 M) yang menyebutkan kedatangan utusan kerajaan Mo-lo-yue ke Cina pada tahun 644 dan 645 Masehi (Pelliot 1902:324). Nama Mo-lo-yeu ini dapat dikaitkan dengan sebuah kerajaan tua bernama Malayu...
Monolit Berelief Gajah, Kerbau, Kuda, Anjing dan Manusia

Monolit Berelief Gajah, Kerbau, Kuda, Anjing dan Manusia

Monolit berelief gajah, kerbau, Kuda, Anjing, dan manusia. Monolit memiliki ukuran tinggi 35 cm dan diameter 66 cm. disebelahnya terdapat- sebuah batu berlubang yang lubangnya berjumlah 10 buah, lebar 50 cm panjang 7 5 cm dan tinggi 2 2 cm. Pada lubang yang besar...
“Batu Patah” Muak

“Batu Patah” Muak

Di lereng Bukit Senggaling terdapat menhir besar tidak berdiri bergambar (relief) cincin ganda bentuk oval pada satu sisi, Letaknya dipinggir jalan pada ladang penduduk. Karena patah, oleh penduduk setempat dinamakan “batu patah” Letaknya masih insitu...
Situs Muak

Situs Muak

Tradisi megalitik adalah kebiasaan mendirikan bangunan dari batu besar, yang biasanya dikaitkan dengan pemujaan terhadap leluhur (ancestor worship). Salah satu bentuk bangunan megalitik adalah batu silindrik (monolit). Kepercayaan akan adanya pengaruh yang kuat dari...