Menteri Kebudayaan Resmikan Transformasi ISI Denpasar menjadi ISI Bali: Perkuat Peran Seni dalam Pemajuan...
Denpasar, 28 Februari 2025 – Menteri Kebudayaan Republik Indonesia, Dr. Fadli Zon, meresmikan transformasi Institut Seni Indonesia (ISI) Denpasar menjadi ISI Bali pada Jumat...
Berlinale 2025: Keberhasilan Sineas Indonesia di Panggung Dunia
Kabar membanggakan hadir dari Berlinale, festival film internasional yang berlangsung di Berlin, Jerman, pada 13–25 Februari 2025. Film pendek Little Rebels Cinema Club, karya...
Terima Hibah 47 Arca Untuk Negara, Menteri Kebudayaan Apresiasi K.R.T. Hardjonagoro
Surakarta, Kamis, 23 Januari 2025.
Menteri Kebudayaan Fadli Zon menyatakan bahwa K.R.T. Hardjonagoro memiliki peranan yang sangat penting dalam memperkenalkan kebudayaan Indonesia sejak masa pemerintahan...
Menteri Kebudayaan Ajak Para Arkeolog Beri Dukungan Agar Cagar Budaya Indonesia Menjadi Sumbangan untuk...
Yogyakarta, 20 Januari 2025. Pada tanggal 3 s.d. 5 Februari 2025, Perkumpulan Ahli Arkeologi Indonesia (IAAI) menyelenggarakan Kongres dan Seminar Nasional dengan tema “Sumbangan...
Lantik Pejabat Baru, Menteri Kebudayaan Tekankan Kepemimpinan Inklusif dan Efisiensi Dalam Pemajuan Kebudayaan
Jakarta, 14 Februari 2025 – Kementerian Kebudayaan melangsungkan Pelantikan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (Eselon II), Jabatan Administrator (Eselon III), dan Jabatan Pengawas (Eselon IV)...
Hadiri Konferensi Nasional dan Peluncuran Buku Taufan Al-Aqsa, Menteri Kebudayaan Sampaikan Pentingnya Literasi Dalam...
Jakarta, 31 Januari 2025. Hubungan Indonesia dengan Al-Aqsa dan Palestina tidak lahir kemarin sore. Bagi Indonesia, pembelaan terhadap Al-Aqsa dan Palestina telah merasuk jauh...
Hadiri Anugerah Pendidikan Nahdlatul Ulama, Menteri Kebudayaan Apresiasi Dedikasi NU Dalam Bidang Pendidikan dan...
Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menggelar Malam Anugerah Pendidikan Nahdlatul Ulama di Hotel Bidakara, Jakarta, Rabu 22 Januari 2024. Kegiatan yang merupakan bagian dari...
Angkat Dewan Penyantun, Menteri Kebudayaan Harapkan Dukungan Stakeholder Memajukan Museum dan Cagar Budaya
Jakarta, 21 Januari 2025. Menteri Kebudayaan Republik Indonesia, Fadli Zon mengangkat Hasjim Djojohadikusumo sebagai Ketua Dewan Penyantun Museum dan Cagar Budaya untuk masa jabatan...
Menteri Kebudayaan Apresiasi Aceh sebagai Penjaga Nilai Peradaban Islam Nusantara dan Tegaskan Komitmen Pemerintah...
Banda Aceh (13 Januari 2025) - Menteri Kebudayaan Republik Indonesia, Fadli Zon, dalam kunjungan kerja dan silaturahmi ekosistem kebudayaan di Aceh, menegaskan pentingnya peran...
Menteri Kebudayaan Fadli Zon Dampingi Presiden Prabowo Subianto Kunjungan Kenegaraan ke India, Bahas Penguatan...
Menteri Kebudayaan Republik Indonesia, Fadli Zon, mendampingi Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto yang merupakan guest of honor pada Hari Republik India ke-76 tanggal 24-26...