Tahukah Anda?
Fosil Stegodon (pygmy) Semedoensis, yang di temukan di situs Semedo, yang berada di Desa Semedo, Kecamatan Kedungbanteng, Tegal, Jawa Tengah adalah Fosil gajah kerdil purba. Jenis ini diyakini endemik Semedo, yang tidak dijumpai di wilayah lain. (Ivan Efendi: dari berbagai sumber)