Kunjungan Ibu Sri Hartini (Setditjenbud Kemendikbud) di Museum Arkeologi Gedong Arca

0
1626

Setelah memberikan arahan kepada seluruh pegawai Bali Pelestarian Cagar Budaya Bali pada hari Selasa 3 Juli 2018, Ibu Sesditjen Kebudayaan melakukan kunjungan di MUseum Arkeologi Gedong Arca didampingi oleh Bapak Kepala Balai Pelestarian Cagar Budaya Bali (Drs. I Wayan Muliarsa), Ibu Kasi PPP (Dra. Ni Komang Aniek Purniti, M.Si), dan Bapak Kasubag TU (Drs. I Wayan Susila).

 

Terimakasih sudah meluangkan waktunya serta masukan-masukannya untuk Museum Arkeologi Gedong Arca.

#SalamBudaya #KunjungiLindungiLestarikan