Berdasarkan hasil sidang Kurator Galeri Nasional Indonesia untuk Seleksi Pameran Seni Rupa Karya Guru Seni Budaya “ALUR” tanggal 23-24 Maret 2016 di Jakarta, telah diseleksi sebanyak 333 karya peserta yang berasal dari 213 sekolah tingkat SMP, SMA, SMK dan sederajat dari 25 provinsi di Indonesia, dengan ini kami menetapkan 65 peserta dinyatakan lolos seleksi. Surat Pengumuman Hasil Seleksi Alur 2016 dan Daftar Peserta Lolos Seleksi ALUR 2016 dapat dilihat di bawah ini: