Minggu (17/4), Balai Pelestarian Cagar Budaya Daerah Istimewa Yogyakarta mendapat kunjungan dari Komunitas Yogyakarta Night at the Museum yang tengah melakukan kegiatan Jelajah Candi dengan mengunjungi candi-candi yang ada di daerah Kabupaten Sleman antara lain Candi Sambisari, Candi Kalasan, Candi Sari, Candi Banyunibo, Candi Barong, dan kompleks Candi Prambanan.

Balai Pelestarian Cagar Budaya Daerah Istimewa Yogyakarta menyambut baik kegiatan Jelajah Candi yang digagas oleh Komunitas Yogyakarta Night at the Museum tersebut. Sebagai bentuk dukungan atas kegiatan positif tersebut, Balai Pelestarian Cagar Budaya Daerah Istimewa Yogyakarta memberikan kompensasi berupa keringanan dalam membayar tiket masuk di setiap objek yang dikunjungi. Selain itu, Balai Pelestarian Cagar Budaya Daerah Istimewa Yogyakarta juga menugaskan seorang pemandu untuk ikut serta mendampingi rombongan dari Komunitas Yogyakarta Night at the Museum selama berkunjung ke candi-candi.

Kegiatan jelajah candi yang dilakukan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum sudah semestinya didukung penuh, karena kegiatan tersebut sudah selaras dengan semangat pelestarian cagar budaya yang mengusung slogan, “Kunjungi, Lindungi, dan Lestarikan.” (Ferry)

 

Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke Candi Sambisari (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)
Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke Candi Sambisari (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)

 

 

Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke Candi Sambisari (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)
Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke Candi Sambisari (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)

 

Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke Candi Kalasan (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)
Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke Candi Kalasan (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)

 

Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke Candi Kalasan (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)
Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke Candi Kalasan (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)

 

Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke Candi Sari (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)
Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke Candi Sari (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)

 

Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke kompleks Candi Prambanan (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)
Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke kompleks Candi Prambanan (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)
Staff Balai Pelestarian Cagar Budaya D.I. Yogyakarta, Yoses Tanzaq, menjelaskan cerita relief Ramayana yang ada di Candi Siwa
Staff Balai Pelestarian Cagar Budaya D.I. Yogyakarta, Yoses Tanzaq, menjelaskan cerita relief Ramayana yang ada di Candi Siwa kepada peserta Jelajah Candi
Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke kompleks Candi Prambanan (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)
Kunjungan Komunitas Yogyakarta Night at the Museum ke kompleks Candi Prambanan (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)
Foto bersama seluruh peserta saat mengakhiri kegiatan Jelajah Candi-Komunitas Yogyakarta Night at the Museum (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)
Foto bersama seluruh peserta saat mengakhiri kegiatan Jelajah Candi – Komunitas Yogyakarta Night at the Museum (Foto dok. BPCB D.I. Yogyakarta)