BPCB Kalimantan Timur mengadakan peninjauan temuan Benda yang Diduga Cagar Budaya ke Desa Ngadang, Kecamatan Sebulu, Kabupaten Kutai Kartanegara, Provinsi Kalimantan Timur pada tanggal 20 Desember 2017. Tim dari BPCB Kaltim yang melaksanakan kegiatan tersebut...
Samarinda- Sabtu (16/12/2017), BPCB Kalimantan Timur mengadakan rapat Penyusunan Naskah Warisan Dunia Sangkulirang Mangkalihat di kantor BPCB Kaltim, Samarinda. Rapat ini diikuti oleh 13 orang dari beberapa instansi yaitu BPCB Kaltim, Dinas Lingkungan Hidup Provinsi...
BPCB Kalimantan Timur melaksanakan kegiatan Duplikasi Prasasti Yupa yang tesimpan di Museum Nasional, Jakarta. Prasasti Yupa yang tersimpan di Museum Nasional berjumlah 7 (tujuh) buah. Prasasti yang diduplikasi berjumlah 2 (dua) buah yaitu: Prasasti Yupa dengan nomor...
Yupa Mulawarman IV (Prasasti Kutai IV) Transkripsi: srimato nrpamukhyasya rajnah sri-mulawarmmanah danam punyatame ksetre yad dattam vaprakesvare dvijatibhyo‟ gnikalpebhyah. vinsatir ggosahasrikam tansya punyasya yupo „yam krto viprair ihagataih. ...
Yupa Mulawarman III (Prasasti Kutai III) Transkripsi: sri-mulavarmmano rajnah yad dattan tilla-parvvatam sadipa-malaya sarddham yupo „yam likhitas tayoh Terjemahan: Tugu ini ditulis buat (peringatan) dua (perkara) yang telah disedekahkan oleh Sang Raja...