Gelas berbahan batuan warna putih keabuan, berglasir warna putih keabuan dengan bercak-bercak kecoklatan. Pada permukaan dinding terdapat hiasan gores motif flora. Tinggi gelas 8,3 cm dengan diameter 6,3 cm. Asal pembuatan Dinasti Song Abad 10 – 13 Masehi. Ditemukan di Desa Simpang, Kecamatan Batangasai, Kabupaten Sarolangun, Provinsi Jambi