Budaya Alat Tulang

0
9421

Alat tulang adalah alat yang terbuat dari bahan tulang (termasuk tanduk) yang dlmanfaatkan dalam kehidupan seharl-hari. Alat tulang dibuat dengan cara memangkas sebuah tulang utuh pada bagian tengah secara miring dari pangkal ke arah ujung atau sebaliknya, sehingga menghasilkan bentuk tulang yang runcing, kemudian pada bekas pangkasan dilakukan penggosokan. Pada umumnya bahan alat tulang adalah baglan tulang yang memanjang seperti baglan tulang kaki, tulang lengan, tulang telapak kakl, tulang rusuk dan dari tanduk binatang. Alat tulang dl Situs Sangiran antara lain ditemukan di Blimbing, Tapan dan Grogolan Wetan. Fungsi alat tulang diperkirakan untuk mencungkil atau menggali umbi-umbian. (Wahyu Widianta, Ilham Abdullah, Haris Rahmanendra, Iwan SB)

Selengkapnya silahkan klik disini