Nama Benda / Situs : Song Jomblang
Bahan : Batu karst
Lokasi : Di tanah kas desa
Dusun : Njomblang Lor
Desa / Kelurahan : Karangasem Kab : Gunungkidul
Kecamatan : Ponjong Daerah Istimewa Yogyakarta
Koordinat UTM : 49 L

 

X : 0473352

Y : 915149

383  mdpl

 

Ket Temuan :  
Ukuran : Tinggi mulut song

Lebar mulut song

Kedalaman song

:  7 m

:  3 m

:  30 m

Deskripsi : Song menghadap barat, terdapat 2 buah pintu masuk ke dalam song. Pintu masuk utama yang berada di sebelah kiri, terdapat tangga untuk menuju pintu dan masuk ke song. Ada stalagtit di dalam song dan sebagian masih hidup. Di dalam song terdapat sumber mata air dan diambil  airnya.
Keterangan : Song digunakan untuk tempat wisata. Song berada di bawah pohon besar. Fauna yang ada antara lain pohon beringin, jati.