FGD di Morotai
Pada hari Rabu, 2 agustus 2017, Balai Pelestarian Cagar Budaya melaksanakan kegiatan Focus Group Discussion Pelestarian Cagar Budaya di Kabupaten Morotai yang berlokasi di Kediaman Bupati Morotai. Kegiatan ini dibuka…
Pada hari Rabu, 2 agustus 2017, Balai Pelestarian Cagar Budaya melaksanakan kegiatan Focus Group Discussion Pelestarian Cagar Budaya di Kabupaten Morotai yang berlokasi di Kediaman Bupati Morotai. Kegiatan ini dibuka…
Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Maluku Utara akan segera menghelat kegiatan besar di awal Agustus ini. Diberi tajuk Pekan Cagar Budaya, kegiatan ini akan digelar dari tanggal 2 hingga 6…
BPCB Maluku Utara turut berpartisipasi memeriahkan pesta rakyat Legu Gam 2017. BPCB Maluku Utara turut serta dalam pameran untuk menyajikan beragam informasi tentang cagar budaya. Pada kesempatan ini juga diikuti…
Diskusi ini berlangsung saat tim kajian revitalisasi BPCB Maluku Utara sudah mengumpulkan berbagai data terkait Benteng Oranje, tidak hanya dari masa sekarang tapi juga data dari masa lalu. Diawali oleh…
Kajian revitalisasi ini diselenggarakan di Benteng Oranje Kota Ternate, Maluku Utara berlangsung selama tujuh hari, yang dimulai pada tanggal 16 - 27 Februari 2017. Pada kegiatan kajian revitalisasi ini, melibatkan…
Benteng Oranje adalah salah satu tinggalan dari masa lalu yang kerap dinikmati oleh masyarakat Ternate. Selama ini memang kenyataannya Benteng Oranje belum dimanfaatkan secara maksimal. Sehari-hari, pengunjung masih berjalan sendiri…
Ilustrasi Benteng Kastela yang dibangun Pada 1540 di Pulau Ternate Benteng Kastela terletak di Kelurahan Kastela, Kecamatan Pulau Ternate, Kota Ternate, yang secara administratif berbatasan dengan Kelurahan Jambula dan Kelurahan…
Benteng Nassau mulai dibangun oleh Koloni VOC pada tahun 1607. Sekarang, benteng ini terletak di Desa Nusantara, Kecamatan Banda, Kabupaten Maluku Tengah. Menurut Willard A. Hanna (Kepulauan Banda: Kolonialisme dan…
Pada tahun 1942, saat Perang Dunia II berlangsung, Indonesia menjadi wilayah okupasi militer Kekaisaran Jepang. Selama aneksasi tersebut, Jepang memanfaatkan sumber daya alam Indonesia yang melimpah, khususnya minyak bumi, untuk…
Benteng Tahula terletak di Soa Sio Kota Tidore Dan Kepulauan Propinsi Maluku Utara, tepatnya berada pada koordinat geografis LU 390° 14.6’ dan BT 127° 26’ 33.1” atau koordinat UTM 52…