Wisma Ranggam: Dari Rumah Pegawai Timah Hingga Pengasingan Pemimpin Kemerdekaan RI
Wisma Ranggam dahulunya bernama Pesanggrahan Mentok. Kata pesanggrahan berasal dari bahasa Sansekerta yang artinya tempat peristirahatan. Pesanggrahan Mentok dibangun sekitar tahun 1890 oleh perusahaan timah Belanda yang bernama Banka Tin…