Karya Monumental Presiden Republik Indonesia. “Soeharto : Satelit Palapa Menyatukan Nusantara”

Presiden Soeharto

Bogor (10/2) Pameran Virtual: Karya Monumental Presiden Republik Indonesia.”Soeharto: Satelit Palapa Menyatukan Nusantara.

“Sejalan dengan wawasan nusantara, program bagi tersedianya sarana komunikasi dari satu daerah ke daerah lainnya, menjadi perhatian pemerintah. Pada tanggal 8 juli 1976, Presiden Soeharto meresmikan satelit palapa dari Kennedy Space Center Cape Canaveral – Florida Amerika Serikat. Satelit ini diberi nama palapa sesuai dengan sumpah yang pernah diucapkan Mahapatih Gajah Mada yang ingin mempersatukan seluruh nusantara.

Dengan demikian kehadiran satelit palapa berkaitan erat dengan pengembangan wawasan nusantara. (Doni Fitra)