Dalam Rangka menyambut Kebiasaan Baru, Direktorat Kepercayaan terhadap Tuhan YME dan Masyarakat Adat mengundang untuk bergabung dalam Diskusi Daring BINCANG VIRTUAL PENYULUH KEPERCAYAAN 1 dengan tema: Tantangan dan Peluang Penyuluh Kepercayaan dalam Meyongsong Tahun Ajaran Baru dengan Menyikapi Adaptasi Kebiasaan Baru ( New Normal ).
Diskusi akan berlangsung pada:
Hari : Kamis, 25 Juni 2020
Pukul : 15.00 – 17 .00 WIB
Narasumber:
- Andri Hernandi (Ketua Bidang Pendidikan dan Humas MLKI)
- Nenny Siregar (Penyuluh Kepercayaan Kab Toba)
- Tasminto(Penyuluh Kepercayaan Kab. Semarang)
Moderator:
Gayes Mahestu (Humas MLKI)
Host:
Rocky Irawan (GEMA PAKTI)
Untuk bergabung dalam diskusi daring silakan mendaftar melalui tautan berikut ini : https://bit.ly/BVPK-I-2020
Narahubung Feby Lestari S (085325418866)
Diskusi Daring ini juga dapat disaksikan melalui Youtube :