Warisan Dunia (World Heritage), adalah peninggalan dari masa lampau di seluruh penjuru bumi yang kita saksikan hari ini untuk diwariskan pada anak-cucu di masa depan sebagai kekayaan tak tergantikan. Warisan Dunia dibagi menjadi 3 kategori, yaitu Budaya (Cultural World Heritage), Alam (Natural World Heritage), dan gabungan Budaya-Alam (Cultural Lanscape). Ketiga kategori ini harus memiliki nilai universal yang luar biasa (Outstanding Universal Value) yang ditetapkan oleh UNESCO. (Harry Widianto dan Iwan Setiawan Bimas)
Selengkapnya silahkan klik disini