Fauna Sangiran Selama 2,4 Juta Tahun Terakhir (Fauna Rawa-Kuda Air)

0
1087

Kuda air atau Hippopotamidae berasal dari Afrika pada masa Miosen awal dan bermigrasi ke Eropa dan Asia pada akhir masa Miosen. Hewan ini dapat hidup di dua alam,dimana kebanyakan aktivitas darat dilakukan pada siang hari, sedangkan siang harinya dihabiskan dengan berendam di dalam air atau lumpur. Ada dua spesies Kuda air yang ditemukan di Sangiran hingga saat ini, yaitu Hexaprotodon sivalensis dan Hippopotamus. (Pipit Puji Lestari, Marlia Yulianti Rosyidah, Febri Wijanarko, Iwan SB)

Selengkapnya silahkan klik disini