Rumah Dinas Kehutanan Bengkalis
Rumah ini merupakan salah satu peninggalan kolonial Belanda. Terletak berseberangan dengan Gedung Daerah atau Lapangan Tugu. Sekarang rumah ini dipakai sebagai tempat tinggal pegawai kehutanan. Denah rumah ini berbentuk empat …