Repe merupakan karya pertama Rejung Pesirah yang mencoba mengangkat musik etnis irama batanghari sembilan yang biasaya dimainkan dengan gitar tunggal khas suku-suku yang termasuk di wilayah batanghari sembilan (Sumatera Selatan). Repe juga mencoba mengangkat nuansa Sumatera Selatan yang terdiri dari berbagai suku.

Selain petikan gitar dengan steman khas, garapan ini dibumbui dengan gitar steman standar, bass, biola dan perkusi yang dimainkan secara dinamis.

Komunitas Budaya Orkes Rejung Pesirah merupakan penerima bantuan pemerintah Fasilitasi Komunitas Budaya di Masyarakat (FKBM) tahun 2015. Komunitas budaya tersebut merupakan salah satu sanggar yang tampil dalam Apresiasi Komunitas Budaya Nusantara tahun 2018. Dalam kesempatan tersebut, Komunitas Budaya Pura Bukit Kelab Banjar Wates   Tengah menampilkan Repe dan Pentas Musik Etnik Besemah “Rejung Pesirah” Judul Bunge Ndie.

Provinsi                                 : Sumatera Selatan
Komunitas Budaya                  : Orkes Rejung Pesirah
Ketua Komunitas Budaya        : Febri Irwansyah

Penerima Banpem FKBM tahun 2015