Kunjungan dari MABESAD

  • Post author:
  • Post category:Berita

Jakarta, 4 Februari 2016. Peserta  Defense Institute of Security Assistance ManagementKunjungan dari MABESAD (DISAM) Mobile Training Team for the Indonesian Army berkunjung ke Museum Nasional. Kunjungan diterima oleh Drs. Oting Rudy Hidayat, selaku Kasi Promosi mewakili kepala Museum Nasional.

 

Kunjungan dipimpin oleh Letkol. CPL. Hezron bersama 45 peserta pelatihan, salah satu koleksi Museum Nasional yang menjadi perhatian sehingga terjadi diskusi yang cukup panjang adalah Diorama Bandung purba, ternyata jika dilihat dari atas Bandung merupakan benteng pertahanan strategis karena letaknya dikelilingi oleh pegunungan. Ujar edukator Museum Nasional yang memandu rombongan Asep Firman M.Si.

 

Museum memberikan cenderamata berupa buku eksklusif INSCRIBING yaitu buku tentang aksara yang pernah dan masih digunakan di Indonesia.