KEKAYAAN SANGIRAN (HEWAN BERTANDUK)

0
2194
geologi sangiran
Katalog Ruang Display 1 "Kekayaan Sangiran" Museum Manusia Purba Sangiran

Di situs Sangiran pernah dihuni beberapa jenis hewan dari keluarga sapi yang dalam ilmu Biologi sering disebut famili Bovidae diantaranya adalah Kerbau purba (Bubalus palaeokerabau), banteng purba (Bibos palaeosondaicus) dan antelop (Duboisiasanteng).

Kerbau purba ini pernah hidup di situs Sangiran sejak jaman Plestosen awal (1.700.000 tahun yang lalu) hingga Plestosen akhir. Binatang ini mempunyai ciri berupa sepasang tanduk yang permanen dan berongga ditengahnya.

Selengkapnya silahkan klik disini