Sulut.Manado.- Inovasi Pendayagunaan Situs Waruga melalui pengembangan Industri kreatif Batik dan Pengelolaan Situs Waruga yang terintegrasi adalah tugas Fungsi Balai arkeologi Wilayah Sulawesi Utara adalah mengoptimalkan pemanfaatan hasil penelitian Arkeologi untuk Masyarakat Boleh kreatif berinovasi untuk kepentingan umum sebagai bahan edukasi,pengembangan industri kreatif yang dapat meningkatkan ekonomi masyarakat,seperti Sosialisasi yang diseminarkan UPT Balai Arkeologi Sulawesi utara yang peserta adalah para insan Pers terutama Awak media ,Rabu (27/11).
Dalam penjelasan manfaat hasil penelitian waruga ( red.makam tua suku minahasa dari Batu ) maupun Relief gambar manuskrip punya makna Historical kearifan lokal bole diberdayagunakan,menurut Kepala Pusat Penelitian dan pengembangan arkeologi nasional, Dr.I Made Geria.M.Si ” Sumber Daya Arkeologi aset budaya yang ternilai harganya dan masyarakat diberikan Ruang agar dapat dirasakan secara langsung,namun tujuan inovasi program arkeologi,berikan pemahaman hasil penelitian arkeologi supaya dimanfaatkan atau didayagunakan untuk pengembangan industri kreatif contohnya Situs Waruga ( peti kubur minahasa) melalui industri kreatif Batik.Karna banyaknya Ragam hias melekat diwaruga dikembangkan dalam desain motif batik khas minahasa dengan brand batik waruga.”jelasnya.
Balai Arkeolog Sulut akan menyusun pedoman pelaksanaa inovasi pendayagunaan hasil penelitian situs waruga untuk pengembangan industri kreatif batik.untuk mendorong kelanjutan program,arkeolog menumbuhkembangkan komunitas dan organisasi budaya serta mengajak generasi muda kreatif dalam berinovasi Brand batik waruga.
Hal Senada diungkapkan Kepala Balai Arkeologi Sulawesi Utara,Wuri Handoko ” diharapkan juga tumbuh industri – industri kreatif lainnya sebagai hasil inovasi pendayagunaan situs waruga baik industri seni kriya,arsitektur,desain grafis. Untuk siswa disosialisikan hasil penelitian arkeologi skaligus pembekalan dan pengenalan ketrampilan untuk ide kreatif siswa, contohnya pembekalan untuk membuat desain motif waruga,selain mengenal nilai -nilai budaya waruga motif waruga.
Penulis : tevri ngantung