Arsip Bulanan: October 2018
Harmonisasi Dalam Etnis Tergambar Dalam Festival Kirab Budaya
Festival Kirab Budaya yang dilaksanakan pada tanggal 29 September 2018 lalu, merupakan satu dari serangkaian kegiatan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kota Pontianak dalam rangka menyambut hari jadi Kota Pontianak ke 247.
Iring-iringan pawai mobil hias...
Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila BPNB Kalbar
Pada hari ini, Senin, 1 Oktober 2018 bertempat di halaman kantor Balai Pelestarian Nilai Budaya Kalimantan Barat Jalan Sutoyo, dilaksanakan upacara Hari Kesaktian Pancasila, tepat pada pukul 07.45 WIB.
Peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang mengusung...