Situs bawah air di Pulau Kokoya
Pulau Kokoya berada di Kabupaten Kepulauan Morotai, yang juga menjadi salah satu potensi cagar budaya bawah air. Berada pada koordinat 128°14'28.39" BT dan 2° 1'19.72" LU, perairan sebelah Timur Pulau…
Pulau Kokoya berada di Kabupaten Kepulauan Morotai, yang juga menjadi salah satu potensi cagar budaya bawah air. Berada pada koordinat 128°14'28.39" BT dan 2° 1'19.72" LU, perairan sebelah Timur Pulau…
Desa Rorasa bagian dari pemekaran Desa Buho-Buho kecamatan Morotai Utara. Lokasi temuan situs berada di terumbu karang penghalang (barrier reef). Terumbu karang penghalang adalah tipe terumbu karang yang tumbuh sejajar…
Pulau Morotai merupakan salah satu pulau terbesar di Maluku Utara yang memiliki potensi sumber daya alam yang cukup melimpah, baik di sektor pertanian, kehutanan, perikanan dan kelautan, pertambangan maupun potensi…
Benteng Bernaveld ini berbentuk segi empat dengan bastion pada masing-masing sudutnya. Tinggi dinding benteng kurang lebih 4 m, dengan tebal 60 cm. Pintu masuk benteng ini berada di sisi utara…
Rumah Raja Kisar merupakan salah satu tinggalan kebudayaan lokal yang ada di Pulau Kisar. Negeri Wonreli dipimpin oleh seorang raja yang diangkat turun temurun secara adat, namun secara administratif desa…
Piramida Kisar ialah tugu peringatan yang dibangun atas ide dari bangsa Belanda yang telah berlabuh di Pulau Kisar pada tahun 1664. Susunan batu tersebut dibangun di sebuah dataran tinggi di…
Gua ini terletak di tebing kars dengan ketinggian 217 cm. Mulut gua menghadap barat daya dengan vegetasi di sekitar gua berupa tumbuhan perdu dan semak belukar. Terletak di Desa Intutun,…
Gua Intutun 1 berada di sebuah tebing kars di sisi barat daya Pulau Kisar. Terletak di Desa Intutun, di titik koordinat UTM 52 L X: 295908, Y: 9104282. Gua ini…
Vallen Haven merupakan benteng peninggalan VOC yang terletak di Pantai Nama, benteng ini didirikan pada 15 Mei 1977 pemerintah kolonial membangun benteng ini sebagai markas pertahanan, tempat penyimpanan meriam, senjata,…
Benteng Delfs Haven merupakan bangunan peninggalan VOC. Benteng ini didirikan pada 16 Juli 1665 sebagai markas pertahanan, pusat pemerintahan dan juga digunakan sebagai penyimpanan persenjataan, amunisi dan logistik makanan (Disbudpar…