Artefak “Batu”, Situs Kota Harapan
Berbentuk lonjong merupakan batu andesit yang diduga sebagai batu asah. Berukuran panjang 31,5 cm, lebar 13 cm dan tebal 6 cm. Artefak batu ini merupakan milik Bapak Achmat. Lokasi temuan di…
Berbentuk lonjong merupakan batu andesit yang diduga sebagai batu asah. Berukuran panjang 31,5 cm, lebar 13 cm dan tebal 6 cm. Artefak batu ini merupakan milik Bapak Achmat. Lokasi temuan di…
Berdasarkan kegiatan Survei yang pernah dilaksankan di Situs Kota Harapan. Artefak di Situs Kota Harapan dengan temuan berupa kendi ditemukan sebanyak 3 artefak. Profil ketiga artefak kendi tersebut dapat dilihat…
Botol yang ditemukan seperti pada foto dibawah ini merupakan hasil rekonstruksi dari hasil temuan pada kotak uji KHP/IV/2/2/06 yang berjumlah 9 pecahan dan 1 pecahan dari hasil kegiatan survei (KHP/IV/S/06).…
Artefak-artefak tinggalan Situs Kota Harapan yang ditemukan diantaranya berupa Mangkuk. Ada empat artefak yang ditemukan di situs antara lain profilnya dapat dilihat melalui deskripsi berikut ini: Mangkuk badan berbentuk bulat dengan…