Pryaman Company merupakan nama yang diberikan untuk armada infantri yang dikirim dari
London untuk mendukung pendirian kantor dagang di Pryaman.
Bermula ekspedisi Ralph Ord dan William Cawley dari Madras menuju Achin (Aceh) untuk mendirikan kantor dagang di Aceh. Namun ditolak olen penguasa Aceh, dalam waktu bersamaan Ord menerima undangan dari Pryaman dan Barus untuk mendirikan kantor dagang di Pryaman
Dalam perjalannya Ord diundang oleh penguasa Cilebar untuk mendinkan kantor dagang Bencoolen. Saat itu Silebar merupakan pelabunan transportasi reman dan Sumatera ke Bantam (Banten. Pulau Jawa). Dewan Direktur East India Company setuju untuk mendirikan kantor dagang di wilayah Silebar. Benjamin Bloome sebagai pimpinan kantor dagang di Selebar.
Pryaman Dikuasai Belanda Ralph Ord menuju Pryaman untuk mendirikan kantor
dagang. balam waktu bersamaan, pasukan infanteri Pryaman Company dengan armada kapal Royal James dan Herbert berangkat dari London menuju pantai barat Sumatera(Pryaman).
Pada saat armada dalam pelayaran Pryaman dikuasai oleh Belanda. Akhirnya armada infantri Pryaman Company berlabuh di bencoolen Menempati kantor dagang Silebar, bertugas sebagai pertanahan, pembangunan benteng. hunian. dan harak militer.
Ralph Ord tetap berada di Pryaman sampai meninggal tahun 1686. Tidak ada catatan penyebab kematian Ord. Rumor mengatakan diracun oleh Belanda atau oleh orang Melayu atas suruhan Belanda. East India Company gagal menempati wilayah Pryman, Barus, dan Indrapura.
Silebar juga memburuk karena kondisi lingkungan yang tidak shat, pakaian militer yang tidak sesuai dengan iklim. Pasukan infantri Prvaman Company secara perlahan melemah akibat sakit dan kematian