You are currently viewing Piring “Motif Sulur Daun”, Lambur II

Piring “Motif Sulur Daun”, Lambur II

  • Post author:
  • Post category:Poster

bpcbjambi

Piring batuan warna abu-abu, berglasir warna abu-abu kekuningan melapisi hingga batas badan bawah. Lingkar kaki dan dasar luar rata dan tidak diberi glasir. Hiasan dengan teknik gores dibawah glasir bermotif flora berupa sulur-sulur daun yang terdapat pada permukaan dalam. Asal pembuatan Cina masa Dinasti Song (Abad 11-12 M).