Mengenal Situs Megalitik Muak

Mengenal Situs Megalitik Muak

Tinggalan Megalitik Situs Muak Tradisi megalitik adalah kebiasaan mendirikan bangunan dari batu besar, yang biasanya dikaitkan dengan pemujaan terhadap leluhur (ancestor worship). Salah satu bentuk bangunan megalitik adalah batu silindrik (monolit). Kepercayaan akan...
3 Gaya Rumah Batu Olak Kemang

3 Gaya Rumah Batu Olak Kemang

Keunikan Rumah Batu Olak Kemang Rumah Batu Olak Kemang selalu menjadi buah bibir dan perhatian masyarakat di Jambi, khususnya Seberang Kota Jambi. Rumah Olak Kemang merupakan bangunan lama yang terdiri dari dua lantai. Rumah yang menjadi kediaman Said Idrus bin Hasan...
Mpu Dharmma Wira dari Candi Solok Sipin

Mpu Dharmma Wira dari Candi Solok Sipin

Petunjuk Prasasti Makara Solok Sipin Masyarakat Kota Jambi mungkin merasa asing ketika mendengar nama Mpu Dharmma Wira. Bisa dipastikan, mereka akan kembali bertanya siapa itu Mpu Dharmma Wira. Dan apa hubungannya dengan Solok Sipin yang merupakan salah satu kelurahan...
Megalitik, kebudayaan batu besar?

Megalitik, kebudayaan batu besar?

Megalitik kebudayaan batu besar Apa itu Megalitik? Megalith berasal dari bahasa Yunani, megas yang berarti besar dan lithos yang artinya batu. Megalith kemudian diartikan sebagai benda atau sesuatu yang berhubungan dengan batu-batu besar sebagai karya manusia yang...
Batu Bergores dari Situs Negeri Celeng

Batu Bergores dari Situs Negeri Celeng

Batu Bergores “Situs Negeri Celeng”, begitu orang menyebutnya, adalah situs megalitik yang berada di Desa Muara Danau, Kecamatan Tanjung Tebat, Kabupaten Lahat. Situs ini disebut juga Situs Talang Gardu, terletak pada areal perkebunan karet milik masyarakat....