Rempah Primadona Dunia

Rempah Primadona Dunia

#sahabatbudaya, tahukah kamu? kebutuhan dan perdagangan rempah mendorong bangsa barat untuk menguasai dan bertarung di wilayah timur yang dikenal sebagai “The Spice Islands”.Perburuan rempah menjadi persaingan bagi bangsa eropa dalam memburu komoditi ini....
Selamat Hari Raya Waisak 2564 BE

Selamat Hari Raya Waisak 2564 BE

Pimpinan dan Segenap Staf Balai Pelestarian Cagar Budaya Jambi, mengucapkan selamat hari raya Waisak 2564 BE tahun 2020. #waisak Bagikan ini:Klik untuk berbagi pada Twitter(Membuka di jendela yang baru)Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang...
BPCB Jambi: Gerakan Peduli dan Berbagi Pada Sesama

BPCB Jambi: Gerakan Peduli dan Berbagi Pada Sesama

Wabah ini tidak hanya mengancam keselamatan kita, Tetapi juga telah merobah budaya dan rutinitas kita #dirumahaja #BerkerjadariRumah #BelajardiRumah dan #beribadahdirumah Jadi benteng dan senjata Untuk Melindungi diri dan mencegah penyebaran #COVID19. Banyak yang...
Dwarapala dan Makara Muarajambi

Dwarapala dan Makara Muarajambi

Arca Dwarapala ini merupakan arca yang ditemukan pada saat dilakukan ekskavasi di sekitar gapura Candi Gedong 2. Wajar mengapa arca ini ditemukan di sekitar gapura karena keberadaan arca dwarapala di area candi berfungsi sebagai arca penjaga. Pada saat ditemukan Arca...
Ayo Hidup Bersih dan Sehat

Ayo Hidup Bersih dan Sehat

Sudah satu bulan lebih, kita bersama menjalani masa pandemi yang disebabkan oleh Virus Covid-19. Semoga wabah ini bisa segera berakhir, dan kita semua dapat kembali beraktivitas seperti biasanya. Perilaku hidup bersih dan sehat merupakan cara paling efektif dalam...