Pembangunan Sistem Informasi Geografis Berbasis Web untuk Kegiatan Ekskavasi Situs Warisan Budaya Indonesia (Studi Kasus: Komplek Candi Batujaya)
Indonesia adalah negara yang kaya akan warisan budaya. Saat ini kita mengetahui bahwa dokumentasi mengenai objek arkeologi masih terbatas. Sumber pengetahuan mengenai objek arkeologi yang terdokumentasi seperti foto, sketsa, dan buku…