You are currently viewing [MUSEUM DIGITAL : Bom Atom Hiroshima & Nagasaki]

[MUSEUM DIGITAL : Bom Atom Hiroshima & Nagasaki]

Pada Juli 1945, program pengembangan senjata nuklir AS yg bernama “Manhattan Project” sukses melaksanakan ujicoba bom atom di Gurun New Mexico. Berdasarkan perjanjian Quebec, Sekutu bersepakat untuk menggunakan senjata nuklir untuk memaksa Jepang agar segera menyerah dalam Perang Dunia II

6 Agustus 1945, AS menjatuhkan bom atom pertama di Hiroshima, lalu Nagasaki menyusul pada 9 Agustus 1945. Efek pemboman sangat mengerikan, karena 200.000 lebih rakyat Jepang tewas. Sebagian besar korban adalah warga sipil, walaupun terdapat garnisun militer besar di Hiroshima. 14 Agustus 1945, Jepang terpaksa menyerah tanpa syarat kepada Sekutu dan dokumennya ditandatangani pada 2 September 1945 di atas kapal perang USS Misssouri yang berlabuh di Teluk Tokyo

#sahabatmunasprok dapat menyaksikan bagaimana diorama pertempuran-pertempuran tsb menggunakan aplikasi Siji yang dapat diunduh di Google Play Store secara gratis ?

#museumdigital #siji #munasprok #Hiroshima #Nagasaki #Bom