Tahukah Anda? Islam Masuk di Kalimantan Barat sekitar abad ke-15 M. Kerajaan yang kali pertama memeluk agama Islam adalah Kerajaan Landak. Saat itu Raja yang berkuasa adalah Raden Abdul Kahar.   Tim Storyline Museum Islam Nusantara KH. Hasyim Asy'ari, Jombang
Tahukah Anda? Pangeran Diponegoro menulis satu babad yang dikenal dengan Babad Diponegoro. Babad ini ditulis dengan tulisan Arab Pegon dengan bahasa Jawa di Manado dan Makassar oleh Pangeran Diponegoro ketika diasingkan pada Me1 1831.   Tim Storyline Museum Islam Nusantara KH. Hasyim...
Tahukah Anda? Kerajaan Buton secara resminya menjadi Kesultanan Islam pada masa pemerintahan Raja Buton ke-6, yaitu Timbang Timbangan atau Lakilaponto atau Halu Oleo. Beliau diislamkan oleh Syeikh Abdul Wahid bin Syarif Sulaiman al-Fathani yang datang dari Johor.   Tim Storyline Museum Islam Nusantara...
Tahukah Anda? Kerajaan Gowa diislamkan oleh tiga ulama dari Minangkabau yang dalam bahasa Bugis disebut dengan Datuk Tellue, dalam bahasa Makassar disebut Datuk Tallue, yaitu: Abdul Makmur/Khatib Tunggal/Datuk ri Bandang; Sulaiman/Khatib Sulung/Datuk Patimang; dan Abdul Jawad/Khatib Bungsu/Datuk ri Tiro. Sebelum ke Sulawesi...
Tahukah Anda? Naskah kuno Bo Sangaji Kai adalah kumpulan catatan harian tentang Kerajaan Bima yang ditulis sekitar 1600-1800. Naskah ini dimiliki oleh Siti Maryam Salahuddin (keturunan terakhir Raja Bima).   Tim Storyline Museum Islam Nusantara KH. Hasyim Asy'ari, Jombang
Tahukah Anda? Imam Masjid Kerajaan Bacan (Imam Ahmad) pada masa pemerintahah Sultan Kaicil Buko di Maluku Utara, membuat daftar kitab di Kerajaan Bacan. Dari daftar yang dibuatnya tersebut, ada satu naskah yang paling penting, yaitu  Kitab karangan Abdul Somad Al...
Tahukah Anda? Dalam catatan Alfred Wallace menunjukkan bahwa salah satu asistennya yang bernama Ali beragama Islam, dan meninggal saat di Papua. Wallace menguburkan asistennya itu dengan cara Islam. Hal ini menunjukkan indahnya tolerasi umat beragama.   Tim Storyline Museum Islam Nusantara KH. Hasyim Asy'ari,...
Tahukah Anda? Dalam salah satu dokumen yang ditulis oleh Leupe pada masa pemerintahan Hindia-Belanda menyatakan bahwa pada abad ke-17 atau 18, masyarakat pesisir Papua telah masuk Islam. Akan tetapi masih mempraktikkan tradisi lokal secara sembunyi-sembunyi, karena takut dengan hukum Tidore.   Tim Storyline...
Keraton Songeneb Sumenep yang dalam bahasa Madura diucapkan Songeneb adalah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, tepatnya di ujung timur Pulau Madura, yang beribukota di Kota Sumenep. Pada masa kolonial Kabupaten ini dikuasai oleh keluarga Kadipaten Madura, yaitu keluarga Cakraningrat. Di kabupaten...
Peletakan batu pertama di Desa Semedo, Kecamatan Kedungbanteng oleh Direktur Jenderal (Dirjen) Kebudayaan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI, Prof. Dr. Kacung Marijan, dan Bupati Tegal, Enthus Susmono, pada Kamis (30/4/2015), menjadi awal pembangunan Museum Situs Semedo. Dalam kesempatan...