Pertama dilaporkan pada 1914, Situs Gunungpadang menjadi perhatian banyak pihak. Berdasarkan naskah Sunda Kuno, situs Gunungpadang merupakan tempat sakral yang disebut “kabuyutan”. Berdasarkan penelitian, Situs Gunungpadang dibangun antara abad IV-XVI oleh masyarakat dengan tradisi megalitik. Namun, meski dibangun pada...
Salah satu situs warisan dunia di Indonesia adalah Candi Prambanan. Menjadi bagian dalam warisan dunia UNESCO Prambanan Temple Compound bersamaCandi Sewu, Bubrah, dan Lumbung, Candi Prambanan atau dikenal juga dengan Loro Jonggrang dalam buku Candi Indonesia seri Jawa terbitan...
Pulau Penyengat merupakan satu kawasan yang memiliki peranan penting dalam perjalanan sejarah Indonesia. Pentingnya Pulau Penyengat dapat dilihat dari dua hal, pertama Pulau Penyengat merupakan benteng pertahanan terakhir Raja Haji fi Sabilillah dalam perjuangannya melawan VOC yang berakhir dengan...
Situs Liyangan terletak di Dusun Liangan, Desa Purbosari, Kecamatan Ngadirejo Kabupaten Temanggung. Dusun Liangan terletak di lereng Gunung Sindoro. Penemuan situs Liyangan diawali oleh laporan masyarakat yang kemudian ditinjau oleh Balai Arkeologi Yogyakarta pada tahun 2000. Temuan yang dilaporkan...
Pada bulan Mei 2021 lalu Indonesia telah menambahkan 51 koleksi museum-museum di Jakarta ke laman arsip digital warisan budaya ASEAN. Laman yang telah diikuti oleh Indonesia, Malaysia, Thailand, dan Kamboja tersebut kini telah memiliki total koleksi sejumlah 267 dimana...
Indonesia memiliki letak geografis yang strategis. Terletak di antara dua benua dan dua samudera menjadikan Indonesia sebagai tempat bertemunya budaya-budaya dunia. Tidak sekadar sebagai tempat pertemuan budaya tetapi wilayah Indonesia juga menjadi sentral dan bagian penting dalam perkembangan budaya...
Rabu, 21 Juli 2021, pemerintah Amerika Serikat yang diwakili Jaksa Wilayah New York Mr. Cyrus Vance, Jr. secara resmi mengembalikan tiga Objek Diduga Cagar Budaya (ODCB) milik Indonesia yang diselundupkan ke Amerika kepada Pemerintah Indonesia, yang diwakili oleh Konsul Jenderal...
Identitas Cagar BudayaNama  : Stasiun Radio AURI PC 2 PlayenNo. SK : 267/M/2016Lokasi : Kabupaten Bantul, Provinsi Yogyakarta. 19 Desember 1948, tanggal dimana Belanda mencoba merebut kemerdekaan Indonesia dengan Agresi Militer Belanda II. Belanda melakukan penyerbuan ke Yogyakarta untuk menduduki...
Identitas Cagar BudayaNo. SK : 370/M/2017Nama  : Rumah Bekas Kediaman Bung Karno di BengkuluLokasi : Jln. Sukarno Hatta Nomor 8 RT: 05 RW: 02, Kota Bengkulu, Bengkulu Perjuangan presiden pertama Republik Indonesia, Ir. Soekarno, saat memperjuangkan kemerdekaan Indonesia dari penjajahan...
Bila menengok catatan sejarah, disebutkan bahwa Majapahit pernah menjadi imperium di Nusantara. Sebagaimana digambarkan dalam kitab Nagarakertagama, meski hanya berdiri sekitar 200 tahun, kekuasaan Majapahit membentang dari wilayah paling barat Pulau Sumatera hingga Maluku di bagian timur.  Tome Pires dalam...