Sangiran Situs Prasejarah Dunia (Tiga Tipe Homo erectus Indonesia)

0
1072

Dengan masa hidup lebih dari 1 juta tahun, dari 1,5 juta hingga 300.000 tahun silam, Homo erectus di Sangiran telah mengalami 2 tingkatan evolusi yakni, Homo erectus arkaik (1,5-1 juta tahun lalu) dan Homo erectus tipik (0,9 – 0,3 juta tahun lalu). Dan jika dilihat daerah yang lebih luas lagi, terdapat Homo erectus progresif yang hidup antara 0,2 hingga 0,1 juta tahun silam di Ngandong (Blora), Sambungmacan (Sragen), dan Selopuro (Ngawi). (Harry Widianto dan Iwan Setiawan Bimas)

Selengkapnya silahkan klik disini