Tari Legu Salai Dari Ternate Maluku Utara

0
5763

Tari Legu Salai Dari Maluku Utara

Jacquelin Pattiasina

Balai Pelestarian Nilai Budaya Ambon

Peragaan Tari Legu Salai Dari Ternate

Tari Legu Salai yang merepresentasikan perayaan rakyat sahu pada saat panen padi berawal dari sejarah asal mula keberadaan padi di daerah tersebut. Menurut penuturan sejarah bahwa penanaman padi di Halmahera baru dimulai pada abad ke-16 karena pada awalnya masyarakat di Halmahera tidak mengenal padi hingga pada era perdagangan antar pulau dimana pedagang dari pulau Jawa datang membawa dagangan mereka serta nasi sebagai bekal serta padi yang kemudian diperkenalkan ke penduduk hingga akhirnya mereka menanam padi disana.

tulisan ini telah di publikasikan melalui liflet BPNB Ambon 2014, silakan download