Bioskop Keliling Roadshow Surabaya

0
1044
Ka. BPCB Mojokerto Mengendarai Bioling Kemdikbud RI
Ka. BPCB Mojokerto Mengendarai Bioling Kemdikbud RI
Tim Bioling BPCB Mojokerto, Kemdikbud RI
Tim Bioling BPCB Mojokerto, Kemdikbud RI

Ka. BPCB Mojokerto Mengendarai Bioling Kemdikbud RI
Ka. BPCB Mojokerto Mengendarai Bioling Kemdikbud RI
Mojokerto(29/5) – Dalam Rangka Menuju Munas 2015, Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) sebagai organisasi profesi, akan menyelenggarakan roadshow Arsitektur dengan tema “Dalam Rangka Sosialisasi Peran Arsitek & Arsitektur di Masyarakat”, Acara Pemutaran film roadshow di 5 (lima) kota, dimana Surabaya menjadi kota ke-5 (lima) dalam penyelenggaraan roadshow arsitektur, merupakan salah satu rangkaian acara Munas Ikatan Arsitek Indonesia 2015 yang akan diadakan di Medan pada bulan September 2015, dengan tujuan memberikan pengetahuan mengenai profil dan kaya arsitek-arsitek di Indonesia serta menunjukkan eksistensi arsitektur di Indonesia.

IAI LOGODrs. Aris Soviyani, S.H, M. Hum, Kepala BPCB Mojokerto menyampaikan, “Dengan program yang dimiliki IAI, kami sangat mendukung program tersebut, karena dapat memberikan kesempatan kepada generasi muda untuk melihat eksistensi arsitek Indonesia, serta dapat menikmati film-film berkarakter bangsa persembahan dari Bioskop Keliling, Kemdikbud RI”. (un)