Diskusi Kegiatan Pelatihan Zonasi Cagar Budaya Jawa Timur

0
898

IMG_0062

IMG_0061
BPCB JAWA TIMUR –
Hari ini, 3 Maret 2016 dilaksanakan diskusi kegiatan Geografis Information System (GIS) atau zonasi pemetaan kawasan Cagar Budaya wilayah Jawa Timur. Diskusi membahas tentang dilaksanakannya kegiatan GIS yang akan dilaksanakan selama 7 hari di kantor BPCB Jawa Timur. Rencana kegiatan dilaksanakan selama 7 (tujuh) hari dan diikuti oleh beberapa Pegawai BPCB Jawa Timur. Materi tentang Geografis Information System (GIS) akan disampaikan oleh Bapak Drs. Laode Muhammad Aqsa, M.Hum, Iswadi,SS, Imran Ilyas,SS dan Basran,SS dari BPCB Makassar. Tujuan kegiatan, untuk meningkatkan Sumber Daya Manusia pegawai BPCB Jawa Timur khususnya pemahaman tentang Zonasi Cagar Budaya.(un)