Balai Pelestarian Cagar Budaya Provinsi Sulawesi Selatan
BPCB Prov Sul - Sel Memiliki visi mewujudkan peningkatan perlindungan dan apresiasi Cagar Budaya di Provinsi Sulawesi Selatan. Untuk mencapai visi tersebut, BPCB Prov Sul - Sel mengajak masyarakat untuk ikut berpartisipasi dalam menjaga dan merawat cagar budaya di Provinsi Sulawesi Selatan


Cagar Budaya Bergerak
Merupakan cagar budaya yang dapat dipindah-pindahkan dari tempat satu ke tempat yang lainnya. Umumnya merupakan benda-benda koleksi yang disimpan di museum. Seperti arca batu, mahkota raja, musik tradisional gamelan Jawa, keris kuno, mangkuk keramik, dan lain-lain.
Cagar Budaya Tidak Bergerak
Merupakan cagar budaya yang tidak dapat dipindah-pindahkan dan biasanya lebih bersifat monumental. Seperti bangunan masjid kuno, bangunan candi, struktur candi, situs petirtaan, kawasan kota kuno, dan lain-lain.
Berita dan Pengunguman Terkini
Berita, Cagar Budaya
<a href="https://kebudayaan.kemdikbud.go.id/bpcbsulsel/somba-opu-ibu-kota-benteng-dan-pelabuhan-kerajaan-gowa-tallo/" title="Somba Opu, Ibu Kota, Benteng dan Pelabuhan Kerajaan Gowa-Tallo" rel="bookmark">Somba Opu, Ibu Kota, Benteng dan Pelabuhan Kerajaan Gowa-Tallo
Berita, Cagar Budaya
<a href="https://kebudayaan.kemdikbud.go.id/bpcbsulsel/menyelami-waktu-40-000-tahun-yang-lalu/" title="Menyelami Waktu 40.000 tahun yang lalu" rel="bookmark">Menyelami Waktu 40.000 tahun yang lalu
Postingan Sebelumnya
- Open Call Indonesiana Film 2024 November 22, 2023
- Radio Talk ‘Falsafah Hidup Siri’na Pacce’ November 7, 2023
- Pendataan Objek Pemajuan Kebudayaan dan Aset Cagar Budaya di Wilayah Masyarakat Adat di Kabupaten Bulukumba November 7, 2023
- Inventarisasi Objek Pemajuan Kebudayaan di Kab. Enrekang November 1, 2023
- Tim 5 Eksplorasi 2023 October 31, 2023
- Kegiatan Updating Cagar Budaya di Kab. Wajo Prov. Sulawesi Selatan October 31, 2023
- Tim 4 Eksplorasi Gua-gua Prasejarah 2023 October 30, 2023
- Informasi Dialog Warisan Budaya ‘Baruga Benteng Wolio Baubau’ October 28, 2023
- Informasi Siaran Langsung Malam Puncak Anugerah Kebudayaan Indonesia 2023 October 27, 2023
- Tim 3 Eksplorasi 2023 October 27, 2023
- Kegiatan Tim 2 Eksplorasi October 26, 2023
- Pekan Kebudayaan Nasional 2023 October 25, 2023
- Eksplorasi Gua-gua Prasejarah October 25, 2023
- Kegiatan Eksplorasi October 23, 2023
- Informasi Nonton Film Dokumenter Tari La Patau Matanna Tikka October 19, 2023
- Informasi Film Dokumenter Lamata Esso October 16, 2023
- Konservasi di Kompleks Makam Latenri Ruwa, Kab. Bantaeng October 16, 2023
- Konservasi Mumi October 16, 2023