“Gaya India Utara” pada Arca Budha Telukkuali

“Gaya India Utara” pada Arca Budha Telukkuali

Arca Budha pernah ditemukan di daerah Desa Telukkuali, Kecamatan Sumay, Kabupaten Tebo. Saat ini arca tersebut disimpan di Museum Siginjai, Jambi (No. 04107). Arca Buddha ini terbuat dari bahan batu dengan ukuran tinggi 65 cm. Pada saat ditemukan, kondisi arca telah...
Situs Betung Bedarah

Situs Betung Bedarah

Situs Betung Bedarah terletak di Dusun Betung Bedarah Timur, Kecamatan Tebo Tengah, Kabupaten Tebo, Propinsi Jambi yang secara astronomis berada pada koordinat 01º34’224” LS dan 102º34’431” BT. Situs Betung Bedarah merupakan lokasi temuan arca Buddha yang sekarang...
Kendi “Motif Flora”, Bukitsari

Kendi “Motif Flora”, Bukitsari

Kendi ini ditemukan di Dusun Kauman, Desa Bukitsari, Sitiung II Blok E, Kecamatan Jujuhan, Kabupaten Tebo, Propinsi Jambi. Kendi dengan badan berbentuk bulat dan bertutup, pada bahu terdapat tangkai dan cucuk yang sudah patah. Terbuat dari bahan batuan berporselin...