Cepuk, Lambur II

  • Post author:
  • Post category:Poster

Cepuk bagian wadah, terbuat dari bahan porselin warna putih. Glasir berwarna putih kebiruan (Qingbai) melapisi seluruh permukaan hingga batas badan bawah. Dasar luar sedikit cekung tanpa glasir. Hiasan dengan teknik…

Continue ReadingCepuk, Lambur II

Tutup Botol, Lambur II

  • Post author:
  • Post category:Poster

Tutup botol berbentuk bulat bagian permukaan atas terdapat pegangan berbentuk cincin. Bahan terbuat dari porselin berwarna putih berglasir warna krem, permukaan tutup bagian atas dihias motif flora berupa daun-daun runcing.…

Continue ReadingTutup Botol, Lambur II

Botol Merkuri, Lambur II

  • Post author:
  • Post category:Poster

Botol merkuri, Badan berbentuk selindrik dengan permukaan dinding beralur-alur garis lingkar (striasi) bekas pembentukan dengan teknik roda putar.  Bahan terbuat dari batuan berwarna abu-abu dan tidak berglasir. Asal pembuatan Cina…

Continue ReadingBotol Merkuri, Lambur II

Situs Lambur II

  • Post author:
  • Post category:Poster

Situs Lambur II secara administratif berada di Kecamatan  Muara Sabak Timur , Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Daerah ini merupakan  daerah bertanah gambut dengan kadar keasaman sangat tinggi,  oleh masyarakat setempat…

Continue ReadingSitus Lambur II