Botol Dinasti Song, Lambur I

Botol Dinasti Song, Lambur I

Botol,  badan berbentuk bawang dengan leher panjang dan mulut mengecil. Terbuat dari bahan batuan warna abu-abu, berglasir hijau kekuningan zaitun. Glasir melapisi hingga batas badan bawah dan mulai mengelupas. Tinggi 14 cm  Diameter 7,1 cm. Asal pembuatan Cina masa...
Piring Dinasti Ming dan Song, Situs Lambur I

Piring Dinasti Ming dan Song, Situs Lambur I

Kekayaan dan potensi tinggalan purbakala lainnya yang ada di Situs Lambur I adalah artefak berupa piring. Di Situs ini ditemukan dua artefak, kondisi kedua piring tersebut tidak lagi utuh atau mengalami kerusakan. Piring Piring, dihias gores dibawah glasir bermotif...
Mangkuk, Situs Lambur I

Mangkuk, Situs Lambur I

Kekayaan dan potensi tinggalan cagar budaya Situs Lambur I , selain artefak emas, tutup kendi dan kendi. Di Situs Lambur I juga ditemukan artefak berupa Mangkuk. Beberapa artefak berupa Mangkuk yang pernah ditemukan di situs ini antara lain; Mangkuk Mangkuk, dihias...
Kendi, Situs Lambur I

Kendi, Situs Lambur I

Kekayaan dan potensi tinggalan cagar budaya Situs Lambur I dapat dilihat dengan ditemukannya beberapa artefak berupa kendi. Ditemukan sebanyak dua kendi dan empat tutup kendi di daerah Situs Lambur I  Kendi   Kendi dengan badan berbentuk bulat dan leher sedang....