Mangkuk “Glasir Hijau Keabuan”

Mangkuk “Glasir Hijau Keabuan”

Mangkuk, berbahan batuan warna abu-abu, berglasir warna hijau keabuan. Lingkar kaki menipis dan terpotong rapi. Tinggi 6,4 cm dan berdiameter 14,1 cm. Asal pembuatan Dinasti Song Abad 10 – 11 Masehi. Ditemukan di Kawasan Cagar Budaya Muarajambi Share this:Klik untuk...
Piring, Candi Tinggi

Piring, Candi Tinggi

Piring, berbahan batuan warna abu-abu, berglasir warna abu-abu kekuningan. Permukaan dihias gores dibawah glasir motif flora berupa bunga teratai yang diisi motif sisir. Tinggi 6,1 cm dan diameter 16 cm. Diperkirakan berasal dari Dinasti Song Abad 10 – 12...
Piring, Candi Gedong I

Piring, Candi Gedong I

Piring, bahan terbuat batuan warna putih keabuan, berglasir warna abu-abu. Permukaan dasar tengah dihias oles warna kehitaman bermotif sulur-suluran dan bagian pinggiran dihias gores dibawah glasir berupa sulur-sulur daun. Dasar luar sebagian diberi glasir dan...
Awalokiteśwara Kerinci

Awalokiteśwara Kerinci

Keunikan arca ini digambarkan sedang berdiri di atas lapik padma dengan kaki lurus sejajar (samabhayoga). Arca yang saat ini disimpan di Museum Nasional ini memakai tali kasta yang disampirkan dari pundak sebelah kiri ke bagian atas pinggul kanan, dan memakai...
Prasasti Gong Candi Kembar Batu

Prasasti Gong Candi Kembar Batu

Prasasti Gong Candi Kembar Batu merupakan gong beraksara Cina ditemukan pada saat pemugaran Candi Kembarbatu. Prasasti ini dihubungkan sebagai simbol hubungan bilateral kerajaan di Jambi dengan Dinasti Sung. Gong ini dimaksudkan sebagai hadiah kepada Raja Jambi....