Pasu
Pasu terbuat dari bahan batuan berwarna abu-abu, berglasir warna kuning kehijauan kemerahan. Permukaan dinding luar dihias gores dengan motif geometris berupa garis-garis vertikal. Pasu memliki ukuran Tinggi 17,5 cm …
Pasu terbuat dari bahan batuan berwarna abu-abu, berglasir warna kuning kehijauan kemerahan. Permukaan dinding luar dihias gores dengan motif geometris berupa garis-garis vertikal. Pasu memliki ukuran Tinggi 17,5 cm …
Belangga setinggi 67 cm dan berat 160 kg ini didapatkan di sebelah timur Kompleks Candi Kedaton pada tahun 1994. Ditemukan oleh penduduk Desa Muarajambi secara tidak sengaja, ketika menggali tanah…
Tokoh arca wanita ini dianggap sebagai Dewi Kebijaksanaan dalam Agama Budha Tantrayana. Tangannya digambarkan dalam sikap dharmmacakramudra yang berarti ‘sedang memutar roda dharma’. Arca dewi duduk di atas lapik yang…
Ditemukan di lokasi yang sama dengan Arca Gajah-Singa, yaitu di dekat reruntuhan Candi Perwara di Candi Kotomahligai. Bahannya terbuat dari batu pasiran. Kepala gajah berhias mahkota berupa rangkaian hiasan berbentuk…
Arca berwujud seekor gajah yang dinaiki oleh seekor singa. Arca tersebut ditemukan di halaman dekat reruntuhan Candi Perwara di Candi Kotomahligai.
Situs Paritculum terletak sekitar 15 kilometer di selatan Ibukota Kecamatan Muarasabak. Secara administratif terletak di Desa Paritculum, Kecamatan Muarasabak, Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Di Desa ini ditemukan cekungan tanah memanjang…
Kondisi Kendi sebagian tepian patah dan hilang. Kendi terbuat dari bahan tanah liat berwarna krem bertekstur halus dan padat. Badan kendi berbentuk bulat dengan leher sedang dan tepian terbuka lebar…
Badan berbentuk bulat dengan leher rendah dan bibir melebar keluar. Bahan terbuat dari porselin warna krem, berglasir warna krem. Glasir melapisi seluruh permukaan luar hingga batas badan bawah. Dasar luar…
Pecahan mangkuk yang terbuat dari bahan batuan berporselin berwarna putih keabuan, pada permukaan diberi glasir berwarna hijau. Asal pembuatan Cina masa Dinasti Abad 13 -14 Masehi
Artefak berbentuk perhiasan terbuat dari emas dengan panjang 1,2 cm dan lebar 0,3 cm. Perhiasan ini memiliki kadar 14 karat dan berat 0,10 gram. Artefak ini berbentuk segi tiga berlipat…