Cagar Budaya Meriam Dan Makam Tua Di Desa Gedung Agung Kecamatan Pino Kabupaten Bengkulu Selatan

0
1196
BPCB Jambi

BPCB Jambi

Cagar Budaya Meriam Dan Makam Tua Di Desa Gedung Agung Kecamatan Pino Kabupaten Bengkulu Selatan merupakan karya tulis yang disusun oleh Else Puspita Sari  dari SMAN 6 Bengkulu Selatan. Dalam LKTI Cagar Budaya Tingkat SLTA Sederajat Provinsi Bengkulu 2015 yang diselenggarakan Balai Pelestarian Cagar Budaya Jambi. Karya tulis yang disusun oleh siswa SMAN 6 Bengkulu Selatan ini berhasil menembus babak Final 10 besar LKTI Cagar Budaya Tingkat SLTA Sederajat Provinsi Bengkulu 2015.

[gview file=”http://kebudayaan.kemdikbud.go.id/bpcbjambi/wp-content/uploads/sites/30/2015/11/Full-page-photo1.pdf”]