Gelas “Motif Flora”

0
391

Gelas berkaki terbuat dari bahan batuan warna abu-abu, berglasir warna abu-abu dengan bercak-bercak kecoklatan. Permukaan dinding dihias gores motif flora. Tinggi gelas 7,7 cm  dengan diameter 7 cm. Diperkirakan berasal dari Dinasti Song Abad 10 – 13 Masehi. Ditemukan di Kawasan Cagar Budaya Muarajambi