Arca Dwarapala

Arca Dwarapala

Arca Dwarapala merupakan salah satu arca yang ditemukan di Kawasan Percandian Muarajambi. Arca Dwarapala ditemukan pada Bulan April 2002 di depan reruntuhan Gapura Candi gedong II. Arca tersebut ditemukan pada saat dilakukan ekskavasi arkeologi di lokasi gapura...
Registrasi Kepurbakalaan Tanjabtim dan Tanjabbar

Registrasi Kepurbakalaan Tanjabtim dan Tanjabbar

BPCB Jambi, 12 Maret 2014. Tim Dokumentasi dan Publikasi Balai Pelestarian Cagar Budaya Jambi melaksanakan kegiatan registrasi tinggalan purbakala di wilayah dataran rendah pantai timur Provinsi Jambi yaitu di Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan Tanjung Jabung Timur....
Pelestarian Dan Pemanfaatan

Pelestarian Dan Pemanfaatan

Narasi Pelestarian Dan Pemanfaatan Dalam upaya melestarikan dan melindungi bangunan benteng dari kemungkinan terjadinya kerusakan, pada tahun anggaran 1977/1978 sd. 1983/1984 dilakukan pemugaran oleh Proyek Pembinaan dan Pemeliharaan Peninggalan Sejarah dan Purbakala...
Penelitian Lubang Jepang Bandar Udara Depati Amir

Penelitian Lubang Jepang Bandar Udara Depati Amir

BPCB Jambi, Selasa 11 Maret 2014. Pada pertengahan bulan Februari 2014 tim gabungan Balai Pelestarian Cagar Budaya  Jambi (Agus Sudaryadi, SS. Mukhalim, Marjani) dan Balai Arkelogi Palembang (Aryandini Novita, Ade Oka Hendrata) melaksanakan kegiatan Penelitian Situs...
Arsitektur Benteng Marlborough

Arsitektur Benteng Marlborough

Narasi: Benteng merupakan lokasi militer atau bangunan yang didirikan secara khusus, diperkuat dan tertutup yang dipergunakan untuk melindungi suatu instalasi, daerah, pasukan tentara dari serangan musuh atau untuk menguasai suatu daerah. Beberapa komponen bangunan...